Archives March 2021

UJIAN SEKOLAH SMA NEGERI 1 WEDUNG TP. 2020/2021

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah (Jateng) akan menyelenggarakan Ujian Sekolah (US) sebagai salah satu syarat kelulusan siswa SMA/SMK sederajat. Nantinya, US akan digelar secara daring pada akhir Maret-April nanti.

“US nanti sebagai salah satu syarat kelulusan siswa. Jadi setiap SMA/SMK wajib menggelar. Ujiannya digelar secara daring karena masih dalam kondisi pandemi covid-19,” kata Plt Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Jateng, Hari Wuljanto di Semarang, Senin (1/3).

Dia mengungkapkan ujian sekolah (US) sudah menjadi salah satu syarat kelulusan siswa sejak beberapa tahun lalu. Meski perbedaannya tahun ini sekolah menyusun sendiri soal US bagi siswanya.

SMA Negeri 1 Wedung telah melaksanakan US sejak kemarin yakni Senin (29/3) sampai dengan 8 April 2021.

 

JADWAL PTS GENAP TAHUN PELAJARAN 2020/2021 SMA NEGERI 1 WEDUNG

JADWAL PENILAIAN TENGAH SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2020/2021

DOWNLOAD DISINI